Mohon tunggu...
Dr. Yupiter Gulo
Dr. Yupiter Gulo Mohon Tunggu... Dosen - Dosen, peneliti, instruktur dan penulis

|Belajar, Mengajar dan Menulis mengantar Pikiran dan Hati selalu Baru dan Segar|

Selanjutnya

Tutup

Politik Artikel Utama

Politik Itu Menyakitkan bagi Caleg Gerindra Misriyani Ilyas

29 Oktober 2019   19:35 Diperbarui: 30 Oktober 2019   09:25 2025
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kompas.com/Fitria Chusna Farisa

Memang, dunia politik di negeri ini sulit untuk dimengerti secara jelas. Karena nyaris semuanya berwarna abu-abu. Aturan tinggal aturan, kalau sudah berbicara kepentingan dan kekuasaan dalam partai maka pengalaman dari Caleg Misriyani ini merupakan wakil dari puluhan bahkan ratusan kisah yang sama. 

Hanya saja tidak banyak terungkap di media publik.

Politik memang menyakitkan, karena nyaris tidak ada formulasi yang baku. Kalaupun sudah AD ART, sangat mungkin itu hanya pemanis belaka. Siapa yang kuat dan berkuasa dengan segala atribut pragmatis dan material maka itu hanya pintu pemanis dalam mengurus partai.

Tetapi inilah unik dan menariknya dunia politik. Karena ketika mampu melewati segala rintangan maka semua kelelahan bisa terbayar dengan status politikus yang memiliki segudang akases, tanpa batas fasilitas, dan berbagai peluang lain yang bisa dikapitalisir untuk membangun masa depan dengan dunia politik yang sesungguhnya "Tidak Suci" lagi seperti yang didengungkan oleh bukunya senior Sabam Sirait.

Kesakitan dalam dunia politik bisa membentuk seseorang menjadi lebih handal dan benar-benar menekuni sampai tuntas. Tetapi banyak juga yang kapok dan tidak mau bersentuhan lagi dengan dunia politik. 

Bagaimana dengan Caleg Misriyani Illyas, apakah kapok atau menjadi lebih tertantang?

YupG. 29 Oktober 2019

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun