Mohon tunggu...
Yuliyanti
Yuliyanti Mohon Tunggu... Wiraswasta - Yuli adja

Yuliyanti adalah seorang Ibu Rumah Tangga memiliki kesibukan mengurus bisnis keluarga. Sebagai penulis pemula telah meloloskan 7 antologi. Penulis bisa ditemui di IG: yuliyanti_yuli_adja Bergabung di Kompasiana 20, Oktober 2020

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Rica-Rica Daging Sapi Bersanding Kangkung Bumbu Terasi, Jadikan Hari Anda Makin Berseri (Kreasi Daging Kurban 04)

6 Oktober 2021   17:39 Diperbarui: 6 Oktober 2021   20:09 460
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Urutan cara memasak rica-rica, dokpri Yuliyanti

Lalu buka tutupnya, cicipi rasanya. Anda juga bisa menambahkan cabai rawit utuh dan tambahan bumbu. Lalu dimasak biasa selama 5-10 menit(tanpa dipresto)

Bila sudah enak dan pas di rasa, juga keempukan dagingnya cukup lunak, matikan kompor.

Nah, setelah semuanya oke, buang daun salam, lengkuas, sereh, jahe juga daun jeruk. Terakhir, tuang rica-rica di tempat saji. 

dokpri
dokpri

Sandingkan dengan sayuran berserat pasti akan menambah santapan makin nikmat. Biasanya saya menyertakan daun pepaya, berhubung saat itu di penjual sayur habis, ya, seadanya kangkung pun jadi.(7) 

Anda penasaran cara memasak kangkung bumbu terasi? Baca resep di bawah, setelah artikel ini.

Selanjutnya, taburi rica-rica dengan bawang goreng bila suka(8)sandingkan dengan nasi hangat juga kerupuk dan tahu goreng, wis mantap puol.

Nah, sangat mudah  kan, membuatnya?

Rica-rica ini sangat cocok disajikan dalam segala suasana.

Anda penasaran, silakan mencoba, ya. Pasti bikin ketagihan.

Pedas manis dan gurih khas daging sapi di setiap gigitan, bakal minta nambah suapan. Apalagi saat menyantap tanpa pakai sendok, alias muluk, wuih enak tenan pokok-e.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun