Nah, itu sebabnya Anda harus pintar memilih jenis usaha. Beberapa contoh usaha yang bisa dilakukan adalah membuka warung/ toko di rumah.
Berbisnis Online, Boleh Juga
Bagi Anda yang sulit meninggalkan rumah, karena tidak punya banyak waktu, bisnis online menjadi solusi.
Anda, bisa menjahit? Nah, ini kesempatan baik untuk memproduksi baju, atau kerudung yang bisa dijual kembali.
Manfaatkan Orang Disekitar
Dalam berbisnis harus cermat, bukan hanya mengidentifikasi tenaga yang mampu membantu menjalankan bisnis.
Anda juga bisa minta tolong suami, kerabat untuk memasarkan produk yang kita jual. Bukan tidak mungkin salah satu teman mereka akan menjadi calon pelanggan setia.
Selain itu sebagai kerabat dan tetangga menjadi lahan promosi mudah, baru kemudian merambah ke media sosial
Sekarang ini begitu marak toko online di internet. Meroketnya jumlah pengguna media sosial seperti instagram, facebook, di Indonesia memudahkan salah satu bisnis daring untuk promosi.
Cara Mengatur Waktu Dengan Baik
Menjadi IBu Rumah Tangga berperan ganda tidak mudah, harus pandai mengatur waktu dengan baik pula.