Mohon tunggu...
YUDI M RAMID
YUDI M RAMID Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

Dari pekerja medis ke Asuransi dan BUMN....

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Jalan Mahal Diberi Nama Xi Jinping di Kamboja

26 Juni 2024   15:59 Diperbarui: 26 Juni 2024   18:45 53
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jalan lingkar ketiga Xi Jinping di PnomPenh ( foto-China Times)

Kamboja mengumumkan penamaan jalan lingkar ketiga Phnom Penh dengan “Xi Jinping Avenue”

Menurut laporan Kantor Berita Xinhua, Pemerintah  Kamboja memutuskan  memberi nama sebuah jalan di Phnom Penh, “Xi Jinping Avenue”

Ini adalah sebagai ungkapan terima kasih kepada Presiden Xi Jinping atas dukungannya yang terhadap pembangunan di Kamboja.

Dukungan   Presiden Xi Jinping, hubungan Kamboja-Tiongkok telah memasuki periode terbaik dalam sejarah..

Karena itu menamai ruas Jalan Raya 1 hingga Jalan Raya 4 Lingkar Ketiga di Phnom Penh sebagai "Jalman Xi Jinping"


Nama ini melengkapi  jalan pemimpin Tiongkok sebelumnya yang sudah ada yaitu Mao lZedong Avenue" di Pnompenh.

Jalan Mao Zedong dibeti nama pada tahun 1965, oleh Norodom  Sihanouk pemerintah yang berkuasa waktu itu.

Hampir enam puluh tahun kemudian, Pemerintah menamai "Jalan Xi Jinping", yang  menjadi tonggak sejarah baru hubungan Tiongkok -Kamboja .

"Xi Jinping Avenue" terletak di bagian selatan Jalan Lingkar Ketiga Phnom Penh, dengan total panjang sekitar 48 kilometer.

Menurut laporan surat kabar Tiongkok Kamboja "Cambodia China Times" , Jalan Lingkar Ketiga Phnom Penh memiliki panjang sekitar 52,9 kilometer dan proyek tersebut menelan biaya hingga 464  jutadolar AS, menjadikannya jalan termahal dalam sejarah Kamboja.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun