Mohon tunggu...
YUDI M RAMID
YUDI M RAMID Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

Dari pekerja medis ke Asuransi dan BUMN....

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Nasi Dua Piring, Nasi Campur Tiru Indonesia Menjamur di Hongkong

25 Januari 2023   14:30 Diperbarui: 25 Januari 2023   15:06 908
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Antre memesan “nasi dua piring” di Yau Ma Tei, Kowloon. Enak, dan.murah | Foto: Felix Wong/ SCMP

Pelanggan mengantre untuk memesan “nasi dua piring” di Yau Ma Tei, Kowloon. Enak, mengenyangkan, cepat dan nyaman.

Makan seperti nasi ramas atau nasi campur ini juga menjadi populer di  Hongkong dan disana disebut nasi dua piring," Rice with Two Dishes"

Tak jelas mengapa disebut nasi dua piring, mungkin karena nasi sudah dilengkapi lauk Pauk dan sayur tinggal di santap saja lagi seharusnya dua piring.

Menurut sebuah artikel  South China Morning Post , nasi dua piring bisa juga disebut Chap Fan menjadi terkenal karena penurunan ekonomi Hong Kong pasca-pandemi.

Grup Facebook bernama "The Hong Kong Rice with Two Dishes Concern Group" terbentuk untuk penggemar nasi dua piring.


Nasi campur atau Chap Fan juga dikenal sebagai beras ekonomi di Malaysia dalam nama Melayu lainnya  adalah nasi campur, mix rice,  nasi berlauk,   nasi yang dijual dengan pilihan lauknya  karena murah.

Antrean di luar restoran “dua piring dan nasi” di area Sham Shui Po di Hong Kong | Billy HC Kwok untuk The New York Times
Antrean di luar restoran “dua piring dan nasi” di area Sham Shui Po di Hong Kong | Billy HC Kwok untuk The New York Times

“… jika sendirian, dari pada   membeli bahan hanya untuk memasak satu hidangan,  Anda dapat menghemat lebih banyak uang dengan makan di tempat penggemar chap fan" tulis seorang penggemar masakan jurnalis Hongkong Lee Khany Yi

Nasi Campur dicintai oleh banyak warga di negara-negara Asia Tenggara khususnya orang melayu. 


Di Singapura, makanan ini disebut nasi ekonomi karena disajikan untuk orang biasa dengan harga yang terjangkau.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun