Mohon tunggu...
Yudi Rahardjo
Yudi Rahardjo Mohon Tunggu... Sales - Engineer, Marketer and Story Teller

Movie Enthusiast KOMIK 2020 | Menulis seputar Worklife, Movie and Hobby

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Digital Marketing, Profesi Ideal dan Menjanjikan untuk yang Suka Menulis

26 Oktober 2022   05:00 Diperbarui: 3 November 2022   12:48 962
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Digital Marketing | Source : pexel.com 

Saya suka menulis, bahkan menulis adalah jalan ninja  saya,

kiranya apa pekerjaan yang sesuai dengan passion saya tersebut ?

Suka menulis = Penulis

Benar, penulis memang ditujukan untuk mereka yang suka menulis dan menghasilkan karya dari hasil yang dia tulis. Jika dulu penulis hanya merujuk pada buku, saat ini penulis memiliki artian yang lebih luas, sebutan untuk penulis di era sekarang adalah content creator.

Tapi kan mereka menciptakan video bukan tulisan?

Memang content yang kita nikmati di dunia maya kebanyakan berupa video, karena itu terjadi pergeseran makna dari content, sebenarnya content ada berbagai macam bentuknya, tulisan saya yang Anda baca ini juga merupakan content.

Menulis sebenarnya juga turut andil dalam rangkaian pembuatan content video ini, umumnya sebelum memulai proses pembuatan video, maka dibutuhkan penulisan konsep sehingga proses pembuatan video bisa berjalan secara runtut dan lancar.

Point ini saya dapatkan sari sosok penulis favorit saya yaitu Raditya Dika, kesukaannya menulis ini kemudian membuat dirinya menjadi seorang content creator, yang terdiferensiasi dalam sub profesi lainnya komik (pelaku stand up comedy), aktor, sutradara dan lainnya.

Raditya Dika | Source : kompas.com 
Raditya Dika | Source : kompas.com 

Jenjang karir penulis memang tidak vertical seperti jenjang karir yang lainnya, seperti karyawan yang awalnya level staff, kemudian naik jadi supervisor, kemudian manager dan seterusnya, jenjang jarir seorang penulis adalah horizontal, dari yang awalnya menulis cerpen, kemudian menulis materi open mic, scenario, skrip film dan lainnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun