Mohon tunggu...
Yudhistira Rahardjo
Yudhistira Rahardjo Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Saya adalah Seorang Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro Angkatan 2009. Saya Masih Tergabung Dalam Management DI3VA. Saya Mempunyai Hobi Bermain Piano, Menyanyi, dan Main Komputer. Saya Selalu Ingat Tulisan Ini *Kita tidak tahu bagaimana hari esok, yang bisa kita lakukan ialah berbuat sebaik- baiknya dan berbahagia pada hari ini.* Official Website : www.yudhistiraamransaleh.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Pewaris Tahta Kerajaan Inggris (Akan) Menjadi Kembar

6 Desember 2012   16:23 Diperbarui: 24 Juni 2015   20:05 2853
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Seperti yang Masyarakat Inggris dan Dunia ketahui bahwa calon Ratu Inggris dan Persemakmuran masa depan telah mengalami Morning Sickness dan Hyperemesis Gravidarum. Yaitu pening, mual dan muntah-muntah yang biasanya terjadi di pagi hingga siang hari. Dan juga kondisi yang jarang dan dipercaya hanya terjadi sekitar dua persen dari wanita hamil Ya, Ia adalah Catherine Elizabeth Middleton atau Kate Middleton atau Duchess of Cambridge. Kate di larikan ke Rumah Sakit King Edward VII  karena mengalami mual-mual. Menurut Dokter di Amerika yang biasa menangani Selebriti Hollywood, Wanita yang mengalami Morning Sickness biasanya akan melahirkan bayi kembar. [caption id="attachment_219940" align="aligncenter" width="395" caption="Sumber : Getty Images"][/caption] Berita kehamilan Duchess of Cambridge ini secara resmi di umumkan oleh Istana St.James pada Senin 3 Desember 2012. Setelah pengumuman resmi kehamilan Duchess of Cambridge, para Petinggi dan Selebriti Dunia pun mulai mengucapkan selamat kepada Pangeran William dan Kate Middleton. Seperti Presiden Amerika Serikat beserta Michelle Obama, Perdana Menteri Australia Julia Gillard, Perdana Menteri Inggris David Cameron, Wakil Perdana Menteri Inggris Nick Clegg, Ivanka Trump (Anak Donald Trump), Kim dan Khloe Kardashian. Bila benar nantinya Duchess of Cambridge melahirkan Anak kembar. Maka ini adalah pertama kalinya dalam sejarah Kerajaan Inggris calon Pewaris Tahta bersaudara kembar. [caption id="attachment_219946" align="aligncenter" width="306" caption="Sumber : Getty Images"]

1354784508576395496
1354784508576395496
[/caption] Namun bukan berarti harus ada sengketa dalam calon Pewaris Tahta yang kembar ini. Pihak Kerajaan akan melihat siapa yang duluan lahir. Nah maka dari sanalah ketahuan siapa yang menjadi Pewaris Tahta. Tahun lalu telah di sepakati oleh Pemerintah Inggris dan Persemakmuran bahwa mau Laki atau Perempuan yang nanti di lahirkan Duchess of Cambridge. Anak itu tetap Pewaris Tahta Kerajaan. Menurut sumber Istana, Pangeran Charles yang telah menunggu tahta cukup lama yaitu sekitar 60 Tahun lamanya harus rela kehilangan Mahkota Rajanya. Karena Ratu Elizabeth II mengikhlaskan Pangeran William, Duke of Cambridge menggantikan posisinya sebagai Raja. "Rakyat lebih menginginkan William dan Kate di banding Charles dan Camila. Apalagi, Istana telah mengumumkan bahwa Camila tidak akan menjadi Ratu," ujar sumber yang di kutip Daily Mail. [caption id="attachment_219949" align="aligncenter" width="594" caption="Sumber : Getty Images"]
1354785041106833280
1354785041106833280
[/caption] Mendengar kabar gembira bahwa Kate hamil, seluruh Keluarga Kerajaan Inggris bersuka cita. Princess Anne, Princess Royal yang sedang berada di Afganistan merasa kabar tersebut sangat spesial terlebih lagi menjelang Natal dan Tahun Baru. Prince Harry of Wales, Adik Kandung Prince William sangat excited akan menjadi Paman. "Sungguh berita yang menggembirakan buatku. Saya akan menjadi Paman".  Sepertinya Masyarakat Inggris yang mendukung Monarki masih banyak dan akan bertambah seiring dengan kabar bahagia ini. [caption id="attachment_219952" align="aligncenter" width="634" caption="Sumber : Getty Images"]
13547856251343935954
13547856251343935954
[/caption]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun