Mohon tunggu...
Yuannisa Fathanah
Yuannisa Fathanah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Student of English Education Department in Walisongo University

Banyak membaca merubah hidupmu!

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Memanfaatkan Tanaman Lidah Buaya untuk Pembuatan Hand Sanitizer

15 November 2021   16:20 Diperbarui: 15 November 2021   17:02 210
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Lidah Buaya atau yang juga sering disebut dengan Aloe Vera adalah tanaman serbaguna yang sering ditemui di Indonesia. Tanaman ini mempunyai banyak sekali manfaat bagi tubuh. Di dalam lidah buaya sendiri terkandung kalsium, antioksidan, asam amino esensial, glukosa, vitamin, magnesium, dan lain-lain. 

Karena itulah selain baik untuk kecantikan kulit lidah buaya juga sangat berkhasiat untuk menjaga dan meningkatkan kesehatan tubuh. Pengolahan lidah buaya sendiri bermacam jenisnya. Ada yang diolah untuk dimakan dan ada juga yang hanya untuk penggunaan di kulit. Salah satunya yang dapat kita olah dari lidah buaya di masa pandemi ini adalah dengan membuat hand sanitizer.

Seperti yang kita tahu, di masa pandemi ini menjaga kehigienisan tangan itu sangat penting. Banyak orang yang mencari hand sanitizer sebagai alternatif jika tidak air dan sabun. Selain itu hand sanitizer juga lebih praktis untuk dibawa kemana-mana. Oleh sebab itu, hand sanitizer banyak dibutuhkan oleh masyarakat di tengah pandemi ini.

Berikut adalah bahan yang diperlukan untuk membuat hand sanitizer dari lidah buaya.

1. Gel Aloe Vera, dapat diperoleh dengan memeras lidah buaya.

2. Isopropil alkohol

3. Minyak esensial

4. Botol atau semprotan

Berikut adalah cara membuat sebotol hand sanitizer.

1. Peras lidah buaya dan masukkan sekitar ¼ gel lidah buaya ke dalam botol.

2. Masukkan sekitar 3/4 alkohol.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun