Tuhanku
Aku merindu
Pada seorang pemuja buku
Kata-katanya semanis madu
Tatapan matanya membuatku beku
Dan akan berakhir candu
Tingkah lakunya mencairkanku
Ia lah tempatku mengadu
Sepertinya bukanlah orang yang kaku
Suaranyapun merdu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!