Mohon tunggu...
Yosh Widyawan
Yosh Widyawan Mohon Tunggu... Guru - 🇮🇩

☕ Sekedar penikmat rasa, kata dan makna📝

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Tergoda Memilih

13 Juni 2023   20:11 Diperbarui: 13 Juni 2023   20:35 94
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi:gambar oleh Arek Socha dari Pixabay

Dulu kecil ingin cepat besar
Berharap banyak seperti orang dewasa
Tak sabar, segera menyala terbakar
Aturan terasa hanya memaksa, layak dilanggar

Kurus inginkan berisi, memaksa terus lapar
Gemuk kebingungan terus mekar, dada berdebar
Sempit merasa sesak, harus mendesak
Longgar menjadi lelah, menata banyak terserak

Yang kupilih apa sebenarnya?
Ternyata alot, sulit dicerna
Menghambat pertumbuhan jiwa

Ingin ku belajar bijak
Tak larut dalam goda.

Baca juga: Barisan Kursi

YW, 13 Juni 2023

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Baca juga: Terlelap

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun