Mohon tunggu...
M Yusuf Is
M Yusuf Is Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Sosialisator Penggerak Literasi Nasional 2022

Menulis itu ibarat makanan yang terserap dalam tubuh dan menjadi energi yang dahsyat dalam bertindak, Jangan ragu-ragu untuk memberikan yang terbaik. __Tulisan mempunyai hak cipta__ Contact : 085362197826 FB : Muhammad Yusuf Ismail Ar-Rasyidi Tweeter : @ismayusuf Email : Ismailyusuf8@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Penulis Mania dan Ciri-Cirinya

14 Februari 2022   08:37 Diperbarui: 14 Februari 2022   08:42 282
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Gambar | republika.id 

Bagi orang-orang tertentu menulis seakan telah menjadi makanan bagi tubuhnya. Jikalau tidak menulis maka lapar/haus akan terasa begitu kentara pada dirinya, maka dia harus menulis untuk meredam lapar/hausnya itu.

Berikut ciri-ciri penulis mania, diantaranya adalah :

  1. Selalu menulis di setiap ada kesempatan tak mengenal rasa jenuh, walaupun kejenuhan itu tetap datang juga, karena kecenderungan itu selalu dapat dikalahkan oleh semangat menulisnya.
  2. Tidak berharap yang muluk-muluk karena dia sudah sangat yakin dengan apa yang dilakoninya, sesuatu yang dilakukan sungguh-sungguh pasti akan mendapatkan hasil terbaik.
  3. Tidak terburu-buru dalam setiap kesempatan itu, selalu fokus dari satu tingkat ketingkat selanjutnya.
  4. Menghargai tulisan orang lain, selalu belajar dengan kekurangan-kekurangan dan akan segera menyempurnakan.
  5. Tidak berbohong pada diri sendiri, seperti contoh demi memuaskan teman yang lain, lalu like misalnya menarik, bermanfaat, aktual, unik, dan terhibur padahal tidak membacanya. Jika tidak membacanya sampai Habis setidaknya membaca intisari yang terkandung didalamnya, setiap tulisan tetap akan ada inspirasi didalamnya dan dapat di tuangkan dalam tulisan baru selanjutnya.

Demikian ulasan terkait dengan ciri-ciri penulis yang konsisten dalam menulis tidak pernah bosan dan jenuh dalam berbagi inspirasi kepada orang lain, karena dengan menulis, selalu memperbaiki kekurangan-kekurangan yang didapatkan untuk kedepan yang lebih baik.(*)

(YS)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun