Mohon tunggu...
Yosef MLHello
Yosef MLHello Mohon Tunggu... Pemuka Agama - Bapak Keluarga yang setia. Tinggal di Atambua, perbatasan RI-RDTL

Menulis adalah upaya untuk meninggalkan jejak. Tanpa menulis kita kehilangan jejak

Selanjutnya

Tutup

Cerita Pemilih Pilihan

Paslon Nomor Urut 2 Pilkada Belu Melakukan 'Kampanye Pencerahan'

7 Oktober 2024   21:39 Diperbarui: 7 Oktober 2024   22:58 196
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Instagram KPU Belu

Saat ini tahapan Pilkada serentak tahun 2024 telah memasuki tahap kampanye. Masing-masing pasangan calon memperkenalkan visi, misi, dan strateginya kepada masyarakat pemilih untuk mendapatkan simpatinya.

Dalam tulisan ini, penulis akan menampilkan sebuah artikel bertajuk "Paslon Satu Hati di Belu Melakukan Kampanye yang mencerahkan dan mencerdaskan" sebagai salah satu cara untuk menggaet simpati para pemilih di kantong-kantong pemberian suara.

Untuk itu dalam tulisan ini pertama-tama akan memperkenal siapakah paslon dengan tagline Satu Hati di Belu itu, kemudian berturut-turut mengemukan apa artinya kampanye yang mencerahkan dan mencerdaskan itu, serta alasan mengapa gaya kampanye seperti itu yang digunakan oleh paslon Satu Hati.

1. Siapakah Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Belu dengan tagline Satu Hati itu?

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Belu akhirnya menetapkan empat pasangan calon atau paslon sebagai peserta pemilukada Kabupaten Belu pada November 2024, yaitu:

1. Pasangan Calon Wilybrodus Lay dan Vicente Hornai Gonzalves dengan tagline Sahabat, nomor urut pilkada 1.

2. Pasangan Calon Agustinus Taolin dan Yulianus Tai Bere dengan tagline Satu Hati, nomor urut pilkada 2.

3. Pasangan Calon Servasius Serbaya Manek dan Pius Agustinus Bria dengan tagline Serius Akamsi, nomor urut pilkada 3.

4. Pasangan Calon Hironimus Mau Luma dan Theodorus Seran Tefa dengan tagline Roman, nomor urut pilkada 4.

Penulis hendak menjawab pertanyaan siapakah paslon dengan tagline Satu Hati itu?

Agustinus Taolin atau yang biasa disingkat AT itu adalah seorang dokter dengan Spesialis Penyakit Dalam Sub Spesilis Penyakit Hati. Beliau juga adalah Bupati Belu periode 2021-2024 yang kini menjadi calon bupati incumbent periode 2024-2029.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerita Pemilih Selengkapnya
Lihat Cerita Pemilih Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun