Mohon tunggu...
YM. Lapu
YM. Lapu Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis Jalanan

Membaca || Menulis|| Nonton

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Bjorka, Hacker Golongan Merah Putih

14 September 2022   14:49 Diperbarui: 15 September 2022   00:10 801
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bjorka ,Hacker Golongan Merah Putih 

Akhir-akhir ini warga net sedang dihebokan dengan kemunculan satu sosok yang kehadirnya tidak diharapkan dan tidak pernah di bayangkan tetapi tiba-tiba dia hadir sebagai sosok Anonim di media sosial dengan personal branding/ nama alias/ a.k.a bjorka.  

Yah Bjorka seorang hacker yang telah berhasil membobol beberpa situs pemerintah dan bahkan membeberkan beberapa fakta tentang tokoh public dan akhirnya nama Bjorka mendadak viral bahakan istilah hacker yang jarang sekali di sebut-sebut dalam obrolan santai menjadi topik hangat di masyrakat, bahkan  sekelompok ibu-ibu yang sedang memilih sayur yang biasanya bergosip tentang  tetangga rumah warna hijaulah, gosip tentang anak si anu yang suka pulang subuh atau kadang suka bahas soal istri pak RT yang suka keluyuran karena Pak RT lagi Dinas luar dll..Semuanya di ambil alih oleh si Peretas yang lagi viral di indonesia BJORKA. 

Baca juga: Senja Terusik

Nah mumpung penulis juga lagi ngak sibuk -sibuk amat, walaupun kadang suka sok sibuk sih. Lewat tulisn ini sekilas ingin membahas sedikit tentang dunia peretasan ( Hacking) dan memberikan  sedikit ulasn tentang apa motif dibalik aksinya Bjorka 

Hacker itu Apa sih? Apa dia sejenis mahkluk hidup dari planet Mars?  atau organisme yang hanya bisa dilihat pakai mikroskop?. Oh atau sejenis virus baru yang bermutasi dari Covid-19? atau dia jelmaan pesulap merah? atau mungkin juga dia bagian dari jaringan 303 kaisar Sambo?  Mumet kan? daripada mumet lanjut baca. 

Hakcking/Hacker 

Baca juga: Kopi Senja

Saya pernah membaca salah satu artikel yang menjelaskan secara sederhana bahwa Hacking adalah Kegiatan menerobos suatu program atau jaringan komputer dengan tujuan tertentu. Jadi kalo menerobos lampu merah tidak masuk dalam golongan hacking ya atau menerobos antrian BBM kalo itu sih lebih cocok di pakai istilah k****g a***r. 😂

Jadi kalo bahasa orang sekolahan bilang  Hacking adalah tindakan menemukan titik entri yang mungkin ada dalam sistem komputer atau jaringan komputer dan hingga berhasil mengambil alih. Hacking biasanya dilakukan untuk mendapatkan akses tidak sah ke sistem komputer atau jaringan komputer, baik untuk membahayakan sistem atau mencuri informasi sensitif yang tersedia pada komputer. 

Ada juga istilah lain yang beda arti dan manfaatnya yaitu Ethical Hacking. Ethical hacking adalah tindakan hacking yang dilakukan atas izin dan atas sepengetahuan pemilik. Sedangkan Hacking sendiri memiliki pengertian menembus keamanan sistem suatu jaringan komputer dengan cara apapun.

Sampai di sini udah paham lah, kalo belom seruput kopinya biar lempeng otaknya. Oke kita kancutan..  eh tuh belum seruput kopi dari tadi nulis mulu  
Oke kita lanjutkan.. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun