Belajar Bahasa inggris dengan beberapa tehnik yang membuat peserta didik enjoy dengan apa yang dipelajari. Kali ini saya menggunakan bungkus/kemasan  makanan dan minuman yang ada tulisan Bahasa inggrisnya sebagai media untuk belajar Bahasa inggris.Â
Saya gunakan media ini karena dianggap punya kegunaan lain selain sebagai kemasan /bungkus makanan/ minuman tapi  juga peserta didik dapat mengetahui kosakata yang belum mereka kenal dan ketahui dan juga mereka dapat mempelajari tentang label , ingredients(bahan yang digunakan dalam makanan/minuman tersebut) dan juga mereka bisa membaca serta mempraktikkan cara serta tahapan dalam menyajikan makanan/ minuman tersebut dengan melihat dan mengikuti petunjuk yang tertera dikemasan tersebut. Kata siapa belajar Bahasa inggris itu susah.Â
Belajar Bahasa inggris itu mudah dan menyenangkan , coba aja. Belajar menggunakan alat dan bahan yang tersedia disekitar kita . percaya deh kalian pasti lebih senang lagi belajarnya.selain mengurangi sampah kita juga bisa lebih kreatif menggunakan media yang sudah ada disekitar kita.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H