Ada kalanya sebagian orang berpikir bahwa anak-anak adalah "tidak tahu apa-apa", kehadirannya pun selalu membuat gaduh dan bising saja.Mestinya kita bersyukur kepada Tuhan, kalau Tuhan masih mempercayakan anak-anak untuk kita bimbing. Coba bayangkan apa yang terjadi, jika dunia tanpa anak-anak, manusia akan menjadi kejam. sesungguhnya mereka perlu mendengar tawa, tangis-canda ria, kepolosan serta keluguan anak-anak. Orang tua perlu bercermin kepada Anak-anak. Anak-anak begitu penting dan berharga, sehingga setiap kali kita melihat anak-anak artinya kita melihat prospek, mereka sebagai penerus sejarah pewaris kesuksesan kita, semoga bermanfaat bagi semua yang membutuhkan
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI