Mohon tunggu...
Yanuar Arifin
Yanuar Arifin Mohon Tunggu... -

jika takut, jangan jadi penulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Wasiat Sang Kiai

8 September 2012   21:26 Diperbarui: 25 Juni 2015   00:44 94
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Cara Meraih Tuhan

Pada suatu hari, bertanyalah seorang laki-laki

kepada Syaikh Abu Sa’id Abi al-Khays

tentang bagaimana cara meraih Tuhan.

“Jalan menuju Tuhan,” jawab Syaikh, “sama banyaknya

dengan makhluk yang Dia ciptakan.

Tetapi jalan yang paling dekat dan paling mudah

adalah dengan cara membantu orang lain,

membuat mereka bahagia, dan tidak mengganggu mereka.”

Kekuatan Yang Menakjubkan

Suatu hati, Syeikh Abu Said Abi al-Khays diberitahu

ada orang tertentu yang bisa berjalan di atas air.

“Itu mudah,” jawab beliau, “seekor katak dan

seekor nyamuk pun bisa berjalan di atas air.”

Kemudian beliau diberi tahu

ada orang yang bisa terbang.

“Itu juga mudah,”kata beliau, “seekor lalat

dan seekor gagak pun juga bisa terbang.

Kemudian beliau diberitahu

ada orang yang dapat bepergian dari suatu kota

ke kota lainnya dalam sekedipan mata.

Syaikh menyahut :

“Setan bisa pergi ke Timur dan ke Barat

dalam satu tarikan nafas.

Ketahuilah, kemampuan-kemampuan itu

tidak memiliki nilai.

Seorang manusia sejati adalah orang

yang dapat berbaur dan bersosialisasi dengan orang lain

tetapi tidak pernah melupakan Tuhan sedetik pun.”

(Wasiat terakhir alm. KH. Zaenal Arifin, Kamis/8/3/2007)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun