Mohon tunggu...
IMAM ARIS SUGIANTO
IMAM ARIS SUGIANTO Mohon Tunggu... -

Biodata :\r\n\r\nNAMA LENGKAP sekarang : IMAM \r\nARIS SUGIANTO \r\n\r\nNAMA LENGKAP waktu kecil : ARIS SUGIANTO\r\n\r\nTTL : BOJONEGORO, 13 DESEMBER 1989\r\n\r\nHOBBI : MENULIS CERPEN, PUISI, PANTUN, \r\n\r\nHARAPAN : INGIN MENULIS SKENARIO DI SEBUAH PH \r\n\r\nMAKANAN FAVORIT : AYAM GORENG, NASI PECEL, NASI KRIWUL DAN NASI GORENG\r\n \r\nCITA-CITA : INGIN JADI PRESIDEN DAN INGIN JADI PENGUSAHA DIBIDANG MAKANAN SEPERTI PUNYA RUMAH MAKAN DAN TOKO KUE DIMANA-MANA ATAU PENGUSAHA APA SAJA YANG TERPENTING SESUAI KEINGINAN HATINYA SERTA INGIN JADI PRODUSER.\r\n\r\n

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Cara Menulis Sekilat Petir

9 September 2014   18:46 Diperbarui: 18 Juni 2015   01:12 31
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Aktivitas menulis merupakan salah satu bakat terpendam. Terkadang bakat menulis datang tidak terduga pada diri seseorang. Terkadang pula, bakat menulis itu perlu digali melalui latihan setiap harinya. Menulis adalah kegiatan yang sangat menyenangkan bagi orang yang hobbi dengan kegiatan tersebut. Inspirasi dan ilham atau ide selalu datang secara tiba-tiba dalam benak mereka. Namun bagi yang tidak suka menulis maka mereka akan merasa jenuh dan kesulitan dalam mengerjakannya. Bahkan mereka tidak

Beberapa cara bagi pemula yang ingin menulis apa saja yang dianggap menarik bisa mengikuti cara berikut ini :

Pertama-Carilah tempat yang bisa mendatangkan inspirasi atau ide yang berada disekitar lingkungan kalian atau luar lingkungan.

Kedua-Berdiamlah dalam suasana yang tenang supaya pikiran bisa berpikir jernih dan diri kita juga bisa merasa lebih tenang dan tidak merasa terganggu dengan orang lain.

Ketiga- Setelah ide masuk dalam otak maka lekaslah tulis ide tersebut dalam selembar kertas.

Keempat- Berimajinasilah sesuai ide tersebut.

Kelima- Kembangkan ide itu menjadi kalimat hingga menjadi paragraf melalui cara menulis apa saja yang ada dibenak kalian sesuaikan dengan ide tersebut. Jangan ragu, pokoknya tulis, bayangkan dan khayalkanlah bahwa ide itu berubah menjadi beberapa tulisan dan gambar-gambar ilustrasi yang masuk sekelebat dalam benak kalian.

Kalau misalnya tidak ada bayangan sama sekali dalam benak kalian, berusahalah untuk berimajinasi sendiri dengan memainkan kata-kata. Berusahalah memunculkan ilham atau inspirasi menulis dalam benak kalian sehingga nantinya otak bisa terlatih dengan sendirinya. Apabila tidak bisa memunculkan kalimat demi kalimat menjadi sebuah tulisan maka terus berusaha, jangan menyerah. Percayalah pasti kalian bisa melakukan itu. Tetap semangat karena semua penulis pasti mengalami hal yang sama.

(Red-Imam Aris Sugianto#)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun