Mohon tunggu...
Mohamad Rizal
Mohamad Rizal Mohon Tunggu... -

Low profile high profit

Selanjutnya

Tutup

Money

Kepingin Jadi Pengusaha

12 Mei 2017   10:43 Diperbarui: 12 Mei 2017   10:48 118
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Siapa sih yang tidak ingin hidupnya senang,,banyak uang dan pastinya bisa memenuhi kebutuhan hidup diri dan keluarganya,,?? kalau itu keinginan kita jadilah seorang pengusaha atau minimal punya usaha sendiri, jangan jadi pegawai apalagi pegawai rendahan,,sudah penghasilan kita dipatok setiap bulannya belum lagi kalau sering kita kena omel sama pimpinan karena kita salah, entah yang disengaja maupun tidak disengaja.

Cuma memang untuk memulai jadi seorang pengusaha dibutuhkan perjuangan yang cukup melelahkan dan penuh keringat, yang pertama kita harus punya modal berupa dana untuk membeli barang atau produk yang akan kita jual dan juga membangun atau menyewa tempat buat usaha, kedua kita harus mengurus aspek legalitas usaha kita minimal ke RT atau kelurahan setempat dan kantor pajak buat ngurus NPWP.

Diawal -awal kita merintis,kalau modal kita "cekak" pasti harus kita sendiri atau minimal suami/istri kita yang harus jalan,,karena belum banyak orang yang tahu, biasanya masih sepi pembeli, TAPI ketika sudah ada orang yang beli produk yang kita jual,,rasanya tuh senang banget,,karena kita berhasil menyakinkan calon pembeli.

Jangan lupa siapin mental kalau sewaktu - waktu ada orang yang nyinyir dengan langkah berani kita untuk memulai punya usaha sendiri.  

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun