Mohon tunggu...
muhammad nurul
muhammad nurul Mohon Tunggu... Guru - Penulis Baru

Instruktur di Balai Latihan Kerja Pasaman Barat - Senang bermain dengan kata, semoga apa yang diketik bisa membawa manfaat untuk sesama. Insya Allah.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

[Qur'an dan Hadits] Jadikan Sabar dan Sholat sebagai Penolongmu!

26 Januari 2024   06:00 Diperbarui: 26 Januari 2024   06:19 136
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dokpri diolah via canva

"Hai orang-orang yang beriman, jadikanlah sabar dan salat sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah bersama orang-orang yang sabar," (QS. Al-Baqarah: 153).

Kesabaran memang bukan sesuatu hal yang mudah dilakukan. Bahkan bisa dibilang sangatlah sulit tapi bukan mustalih. 

Dari ayat di atas Allah menyampaikan kepada kita untuk menjadikan sabar sebagai benteng pertama penolong baru kemudian sholat. 

Sabar disini dapat diartikan menerima semua takdir atau ketetapan yang telah Allah tetapkan pada kita. Baik musibah, gundah, gelisah, cemas dan lainnya. Baru kemudian sholatlah. Dimana sholat adalah ikhtiar awal sebagai seorang hamba.

Sabar bukan berarti tidak beriktiar mencari jalan keluar. Sabar menerima ketetapan-Nya, kemudian bergerak mencari solusi dengan di dahuli oleh sholat. 

'Aisyah RA, Rasulullah SAW bersabda: "Jika kesabaran itu adalah seorang laki-laki, maka sungguh ia adalah laki-laki yang mulia," (HR. Abu Nu'aim).

Hadits juga menyebutkan bahwa kesabaran itu adalah hal yang sangat mulia.

Semoga kita senantiasa dalam dipelihara dalam kesabaran oleh Allah. Aamiin.

Ditulis di Pasaman Barat oleh Muhammad Nurul, 26 Januari 2024

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun