Mohon tunggu...
Soedirman Asli Indonesia
Soedirman Asli Indonesia Mohon Tunggu... -

salam berbuat baik

Selanjutnya

Tutup

Olahraga

"Hii Pak Roy Suryo Belum Mandi"

2 November 2013   10:09 Diperbarui: 24 Juni 2015   05:41 578
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Anda pasti tau dan tak akan lupa sebuah kasus yang memalukan dari seorang Menteri yang satu ini, ya dialah Menpora dan sekaligus dikenal dengan sebutan pakar telematika serta gelar kebangsawanan Kanjeng Raden Mas Tumenggung ternyata lirik lagu kebangsaan dimana dia tumbuh dan berkembang serta memperoleh jabatan sangat penting di Indonesia tidak hafal lagu Kebangsaan, kejadian itu bikin malu, dan baru-baru ini Roy suryo pun bikin malu lagi dan kena sindir dari remaja di Banyuwangi Jawa Timur. "Hii Roy Suryo belum mandi," itulah sindiran dari seorang remaja perempuan di saat Pak Menpora Roy Suryo berpidato di saat acara perkenalan tim peserta balap sepeda internasional Tour de Ijen di Alun-alun Blambangan, Banyuwangi lantaran Pak Roy Suryo saat menyampaikan kata sambutan, Pak Raden Roy Suryo mengaku belum sempat berganti pakaian sejak tiba di kota itu. Dalam sambutannya di hadapan tamu undangan, Roy Suryo mengatakan hari ini agenda di luar cukup padat sejak pagi. "Maaf saya pakai baju ini, karena dari pagi saya seperti ini," kata Roy yang mengenakan baju safari saat menyampaikan kata sambutan di Banyuwangi, Jumat (1/11). Sontak pengakuan Roy tersebut ditanggapi oleh beberapa remaja perempuan duduk di barisan tengah sebelah kanan panggung. "Hii belum mandi," kata remaja perempuan yang mengenakan kaos hitam dan disambut gelak tawa temannya. [caption id="attachment_298849" align="alignnone" width="400" caption="sumber gambar: itoday.co.id/wp-content/uploads/2013/08/Roy_Suryo_Tidur-400x260.jpg"][/caption]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun