Kebakaran terjadi di Gedung Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Pusat di Jalan Gatot Subroto, Jakarta Pusat tepatnya di ruangan pimpinan Hadi Poernomo, penyebab kebakaran diduga berasal dari korsleting arus listrik yang terbakar itu lantai 11 Diduga berasal dari panel listrik konslet menimbulkan asap. 13 unit Mobil Pemadam Dikerahkan untuk memadamkan api tersebut dan sekarang dapat diatasi
Informasi yang diterima, Api mulai berkobar sejak sekitar pukul 09.55 WIB. Gedung yang sama pernah mengalami kebakaran pada Jumat 28 Oktober 2011 malam. Saat itu, api berasal dari lantai 2.
Gedung BPK Pusat Kebakaran Indikasi apakah ini?
[caption id="attachment_272046" align="alignnone" width="360" caption="sumber gambar: static.republika.co.id/uploads/images/detailnews/gedung_bpk_100624083549.JPG"][/caption]
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H