Melihat perubahan perilaku atau gaya hidup wisata dimana mereka membutuhkan pengalaman baru, maka pemerintah dalam hal ini Kementrian Pariwisata, Pemerintah daerah maupun biro perjalanan pun memberanikan diri untuk membuat  paket/festival tour yang digandrungi para milineal.  Segmen leisure ini terus tumbuh seiirng  gaya hidup liburan sebagai kebutuhan.
Festival Gandrung Sewu 2018 di Banyuwangi dimeriahkan 1.000 Patung Penari. Tari Gandrung merupakan salah satu kekhasan Banyuwangi. Â Setiap tahun Banyuwangi mengadakan Festival Gandrung Sewu. Â Â
Bayangkan Pengehlatan ini menjadi salah satu "goal" Menteri Pariwisata Arief Yahaya  dalam mensukseskan pesona Indonesia.  Untuk menarik wisatawan lokal, terutama milineal untuk datang menyaksikan 1.000 patung penari Grandrung dengan latar belakang pantai Boom yang indah.  Keindahannya dan keistimewaan ini diharapkan dapat rekor MURI. Â
Bukan hanya dari pihak Kementrian Pariwisata, maupun Pemerintah Lokal, para biro wisata sudah makin gencar untuk menawarkan paket liburan akhir tahun sejak bulan September. Dengan berbagai diskon, promosi maupun pelayanan paket yang makin variatif membuat pilihan bagi para milineal makin banyak dan liburan pun terpuasakan.
Pengalaman berwisata itulah jadi kunci utama dari para milineal.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H