Mohon tunggu...
Eki Tirtana Zamzani
Eki Tirtana Zamzani Mohon Tunggu... Guru - Pendidik yang mengisi waktu luang dengan menulis

Guru yang mengajar di kelas diperhatikan oleh 25-30 siswa, apabila ditambahi dengan aktivitas menulis maka akan lebih banyak yang memperhatikan tulisan-tulisannya. ekitirtanazamzani.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Tergiur Keuntungan Berbisnis Buah Mangga

25 Agustus 2016   21:00 Diperbarui: 25 Agustus 2016   21:08 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Negara Indonesia adalah negara kepulauan dengan penduduk yang beranekaragam mulai dari suku, budaya, agama, dan bahasa. Indonesia merupakan negeri yang kaya dengan sumber daya alamnya yang melimpah ruah. Mulai dari hasil-hasil pertanian dan perkebunan. Seperti padi, jagung, kedelai dan buah mangga.

Indonesia menjadi pusat perekonomian di asia tenggara. Pusat perdagangan baik itu barang eksportir dan importir. Dengan jumlah penduduk yang begitu banyak. Indonesia menjadi pasar yang memiliki peluang barang hasil produksi bisa terjual secara signifikan. Sehingga para importir negara lain akan menjual hasil barang produksinya ke Indonesia. Sehingga produk dalam negeri akan bersaing secara bebas dengan produk dari luar negeri.

Bila bangsa indonesia bisa mengelola sumber daya alamnya dengan baik. Maka kesejahteraan rakyatnya juga akan meningkat. Sehingga masyarakat kita nanti akan terhindar dari kebodohan, kemiskinan, dan kelaparan.

 Perekonomian akan berputar dari tingkat bawah sampai ke tingkat atas. Mulai dari bagian produksi barang (menghasilkan sesuatu), distribusi (menyalurkan), hingga sampai ke tangan konsumen (pemakai). Perputaran barang dari produsen ke konsumen akan menjadi pertukaran uang dari hasil perdagangan.

Hasil Pertanian Menjadi Kebutuhan Pokok Masyarakat Indonesia

Pertanian indonesia menghasilkan bahan-bahan untuk makanan pokok. Seperti tanaman padi, jagung, dan kedelai. Padi sebagai makanan pokok sehari-hari rakyat indonesia. Sehingga menjadi kebutuhan utama yang tidak bisa ditinggalkan. Nasi putih yang banyak mengandung karbohidrat sehingga menghasilkan energi bagi tubuh.

Jagung bisa dimanfaatkan untuk pakan binatang ternak seperti merpati dan love bird. Sementara kedelai menjadi bahan baku dari tahu dan tempe. Kebutuhan tahu dan tempe masyarakat indonesia sangat tinggi. Karena harganya dipasaran yang terjangkau bagi kantong rakyat Indonesia.   

Petani memang menanam tanaman yang bisa laku dipasaran agar bisa digunakan sewaktu-waktu untuk melangsungkan kehidupannya. Bagi petani, mereka akan mempunyai uang ketika musim panen telah tiba. Sehingga mereka harus pandai-pandai dalam menyimpang uang untuk kebutuhan pasca panen. 

Mereka bisa menjual hasil pertanian kepada pengepul, pedagang di pasar, ataupun kepada tetangganya yang lagi membutuhkan. Selain itu, hasil dari pertanian bisa juga untuk di konsumsi  sendiri. 

Memanfaatkan Hasil Perkebunan agar Memiliki Nilai Jual Tinggi

Perkebunan yang sering kita jumpai di Indonesia adalah  perkebunan tanaman mangga. Buah mangga yang rasanya manis dengan daging buah yang banyak menjadi incaran masyarakat. Selain itu buah mangga banyak mengandung vitamin untuk tubuh. Merela rela membeli buah mangga meskipun dengan harga yang tidak murah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun