Mohon tunggu...
Wiyono Ku
Wiyono Ku Mohon Tunggu... Guru - Guru SMPN 1 Bumijawa

Hobi Berolahraga

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practice Optimalisasi Perencanaan Pembelajaran Daring Bahasa Indonesia Materi Teks Deskripsi di Kelas VII B SMPN 1 Bumijawa

5 Oktober 2022   16:26 Diperbarui: 5 Oktober 2022   16:44 374
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

2. Hasil Belajar Siswa

Berdasarkan hasil jawaban siswa yang tertulis pada lembar LKPD, dapat disimpulkan sebagai berikut.

  • Dari 32 siswa secara keseluruhan, semua siswa dapat memahami materi dengan baik dan memperoleh nilai di atas KKM.
  • Terdapat 22 siswa yang  memiliki tingkat penguasaan materi mencapai 80% dengan memperoleh nilai 80-84.
  • Terdapat 3 siswa yang memiliki tingkat penguasaan materi mencapai 86% dengan memperoleh nilai 86.
  • Terdapat 2 siswa yang memiliki tingkat penguasaan materi mencapai 90% dengan memperoleh nilai 90.
  • Terdapat 5 siswa yang memiliki tingkat penguasaan materi mencapai 100% dengan memperoleh nilai 100.


Dengan demikian isu pembelajaran belum Efektifnya Perencanaan Pembelajaran Daring Bahasa Indonesia Materi Teks Deskripsi di Kelas VII B SMP Negeri 01 Bumijawa dapat terselesaikan melalui pembelajaran Daring dan kelompok Klasikal.

Respon orang lain terkait dengan strategi yang dilakukan adalah baik karena dengan pembentukan kelompok klasikal semua siswa dapat melaksanakan pembelajaran dengan baik. orang tua merasa sangat terbantu anaknya dapat belajar dengan maksimal tanpa harus terkendala oleh jaringan maupun sarana pembelajaran daring.  Pembelajaran terasa lebih menarik, membuat siswa aktif, dan lebih antusias . Selain itu, hasil belajar siswa mengalami peningkatan yang signifikan. Siswa dapat memperoleh nilai diatas KKM.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun