Mohon tunggu...
Wiwin Juliyanti
Wiwin Juliyanti Mohon Tunggu... Dosen - Dosen Prodi S1 Manajemen UNIPMA

Hi! Salam Kenal :)

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Laporan Magang di PT INKA (Persero) Divisi Pengembangan Sistem

3 Oktober 2024   17:05 Diperbarui: 3 Oktober 2024   17:13 208
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Laporan Magang di PT INKA (Persero) Divisi Pengembangan Sistem
Dosen Pembimbing Lapangan: Wiwin Juliyanti S.E., S.Pd.,M.Ak

.....................................................................................................................................................................................

Nama: Adenna Paramarta Caprytha Dharma
NIM: 2103102164
Program Studi S1 Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas PGRI Madiun

1. Lokasi Magang
Nama Perusahaan: PT INKA Persero)
Alamat: Jl. Yos Sudarso No.71, Madiun Lor, Kec. Manguharjo, Kota Madiun, Jawa Timur
63122
Divisi: Pengembangan Sistem


2. Durasi Magang
Tanggal Mulai: 1 Agustus 2024
Tanggal Selesai: 30 September 2024


3. Deskripsi Singkat Perusahaan
PT.INKA Madiun adalah suatu perusahaan yang bergerak di bidang perhubungan darat, khususnya
perkeretaapian. Perusahaan ini mempunyai potensi dan faktor bahaya yang cukup besar terjadinya suatu
kecelakaan kerja.seperti halnya terjadinya kebakaran. Oleh karena itu di PT.INKA Madiun perlu
menerapkan keselamatan dan kesehatan kerja yang berwawasan lingkungan untuk menciptakan lingkungan
kerja yang aman, nyaman, sehat, efisien dan produktif.


4. Tujuan Magang

Tujuan dari magang ini adalah untuk Meningkatkan pengetahuan dan wawasan di dunia
kerja PT Industri Kereta Api atau PT INKA (Persero). Serta untuk melatih dan membiasakan diri
dalam bertanggung jawab dan melatih komunikasi yang baik di dalam lingkungan kerja.


5. Tugas dan Tanggung Jawab
Selama magang, saya bertanggung jawab dalam:
Membantu penyusunan jobdesk Divisi Pengembangan Sistem Organisasi SDM
Melakukan rekonsiliasi bank harian.
Menganalisis laporan arus kas perusahaan.
Membantu dalam proses menginput data rekuitment calon karyawan baru PT.INKA


6. Hasil yang Dicapai

Selama magang, saya berhasil menyelesaikan:
Membuat jobdesk perdivisi.
Mengarsip data perjanjian kerja waktu tertentu (PKWT).
Menginput data calon tenaga kerja dan data rekruitmen karyawan PT.INKA (D3,D4,S1).
Menyusun data rekruitmen PT.INKA menginput biodata calon karyawan baru, scoring
hasil tes.


7. Kendala dan Solusi
Adapun kendala yang saya alami selama magang adalah beradaptasi dengan lingkungan
kerja baru dalam berinteraksi dengan karyawan, karena awal masuk magang langsung kerja tidak
sempat kenalan terlebih dahulu dengan seluruh karayawan, dan mencoba membiasakan diri
mengoperasikan aplikasi pengembangan sistem di PT.INKA .Untuk mengatasi hal ini, saya
banyak berdiskusi dengan mentor sehingga saya bisa menyesuaikan dengan cepat.


8. Penutup
Magang di PT INKA memberikan banyak pengalaman berharga, terutama dalam
pengembangan sistem. Saya belajar bagaimana menghadapi kendala dalam dunia kerja dan
menambah pengetahuan khususnya dalam hal olah data, riset dan pengembangan pasar di industri
manufaktur perkeretaapian pertama dan terbesar di Asia Tenggara. Pengalaman ini sangat
bermanfaat untuk melatih membiasakan diri dalam bertanggung jawab dan melatih komunikasi
yang baik di dalam lingkungan kerja.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun