Mohon tunggu...
Wiwin Zein
Wiwin Zein Mohon Tunggu... Freelancer - Wisdom Lover

Tinggal di Cianjur

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Pantun Gombal Kopi Malam

15 Januari 2025   21:39 Diperbarui: 15 Januari 2025   21:39 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi secangkir kopi (Sumber: Gambar oleh Ray Shrewsberry * Ray_Shrewsberry dari Pixabay)

Kereta api berjalan melambat
Ternyata mesinnya rusak berat
Karena kopi malam menjadi hangat
Karena kamu aku jadi semangat

Dari Cikini terus ke Ambarawa
Dari sana lanjut ke pulau Sumbawa
Kopi ini sungguh terasa istimewa
Karena yang bikin kamu belahan jiwa

Siapa yang hobi sepak bola
Tentu tahu Pep Guardiola
Kita ini seperti kopi dan gula
Terus bersama terus menyala

Pergi ke Slipi naik bus kota
Di bus kota bertemu pendeta
Secangkir kopi punya banyak cerita
Seperti dirimu yang jauh di mata

Senjata api dijual ketat
Digunakan di saat darurat
Jika kopi bikin semangat
Maka kamu bikin aku kuat

Bang Karni beli mainan
Lalu dikasih ke ponakan
Kopi ini Menyenangkan
Kamu itu menenangkan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun