Mohon tunggu...
Wiwin Zein
Wiwin Zein Mohon Tunggu... Freelancer - Wisdom Lover

Tinggal di Cianjur

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Kualifikasi Euro 2024: Perancis dan Portugal Masih Sempurna

9 September 2023   15:00 Diperbarui: 9 September 2023   15:06 293
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tim yang akan bertanding Sabtu malam WIB (09/09) adalah Azerbaijan vs Belgia (Grup F), Estonia vs Swedia (Grup F), Andorra vs Belarus (Grup C), dan Ukraina vs Inggris (Grup C).

Sedangkan tim yang akan bertanding Minggu dini hari WIB (10/09) adalah Makedonia Utara vs Italia (Grup C), Rumania vs Israel (Grup I),  dan Kosovo vs Swiss (Grup I).

Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2024 (Euro 2024) terdiri dari 10 grup, yakni Grup A sampai dengan Grup J. Juara dan runner up masing-masing grup otomatis lolos ke putaran final Kejuaraan Eropa UEFA 2024 (Euro 2024) yang akan dilangsungkan di Jerman.

Sementara ini tim yang menempati juara dan runner Grup adalah Skotlandia dan Spanyol (Grup A), Prancis dan Belanda (Grup B), Inggris dan Ukraina (Grup C), Turki dan Kroasia (Grup D), dan Republik Ceko dan Albania (Grup E).

Kemudian Austria dan Belgia (Grup F), Hongaria dan Serbia (Grup G), Finlandia dan Denmark (Grup H), Swiss dan Rumania (Grup I), dan Portugal dan Slowakia (Grup J).

Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2024 (Euro 2024) dilangsungkan mulai 23 Maret 2022 sampai dengan 26 Maret 2024. Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2024 (Euro 2024) diikuti oleh 53 negara anggota konfederasi UEFA, minus Rusia yang dikenai sanksi dan Jerman sebagai tuan rumah.

Putaran final Kejuaraan Eropa UEFA 2024 (Euro 2024) sendiri akan dilangsungkan pada 14 Juni sampai dengan 14 Juli 2024 di Jerman. Sebanyak 24 tim akan saling bersaing untuk menjadi yang terbaik dan meraih trofi Kejuaraan Eropa UEFA 2024 (Euro 2024).

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun