Mohon tunggu...
Winda Sasmito
Winda Sasmito Mohon Tunggu... Lainnya - Penikmat sastra

Karena Menulis adalah Menenangkan Hati

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Berdamai Lewat Kata

4 November 2024   12:32 Diperbarui: 4 November 2024   12:37 84
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Mengurung diri tak mengurungkan niat untuk melangkah

Diam pun tak membentuk batas, saat harap diam-diam melukis mimpinya

Bukan tak tergerak, hanya saja kemajuan gerakanku tak sehebat lompatan mereka

Karena tinggi rendahnya adalah tentang stigma atas dan bawah, sebuah lontaran pertanyaan dan pernyataan

Tak perlu ku jawab bukan?

Tenanglah, citaku masih erat kugenggam dalam gelaran doa di malam yang tenang

Percayalah, peranku adalah pilihan tulus yang aku tulis

Jalan tak sama namun tak berarti salah saat berbeda

Aku berserah, berdamai lewat kata.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun