Mohon tunggu...
Winda Jayanthi
Winda Jayanthi Mohon Tunggu... -

if you don't do it, somebody else will. if you don't have the will, somebody else does!

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Meja Teh Unik dari Air

26 April 2011   00:34 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:24 259
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Air merupakan salah satu aksesori dekoratif yang sangat menarik. Bahkan air bisa memberikan efek menenangkan, mungkin ini yang menyebabkan orang-orang sering pergi ke pantai jika sedang stress. Tapi, bagaimana jika meja teh yang dibuat dari air? Inilah karya indah, unik, dan kreatif dari Jeonghwa Seo dan Hanna Chung. Mereka membuat meja teh yang bagian atasnya ditutupi oleh air sehingga ketika kita meletakkan cangkir teh di atasnya, air tersebut akan menimbulkan riak yang merambat ke seluruh permukaan air. Karya ini terinspirasi oleh kepercayaan bahwa perubahan dalam kehidupan seseorang, sekecil apapun itu, dapat mempengaruhi kehidupan orang banyak.. Nah, ini dia meja teh unik yang diberi nama Ripple Effect Tea Table tersebut..

Bagaimana?? Menarik yaaa.... Ada yang terinspirasi membuat meja teh unik lainnya?? :)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun