Semakin hari semakin terasa
Perbedaan kaum-kaum
proletar borjuis
Atas bawah
Besar kecil
Entah siapa yang bisa disalahkan
Yang kerdil bersusah payah
Nafas terengah
Tangan mulai lelah
Karna hak yang kian pudar
Yang tinggi makin menjadi
Duduk santai di kursi hitam
Menatap dunia dengan mata lebar
Seolah hidup tanpa problema
Jika memang negeri jadi penengah
Mengapa ada perbedaan?
Dimana letak keadilan?
--------
Terimakasih sudah membaca tulisan saya
Ikuti saya
Wiwi Winarti
IG: @winasuwally
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!