Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Kurma

Camar Omjay di Hari Kedua Puluh Tiga Puasa

26 April 2022   05:25 Diperbarui: 26 April 2022   09:28 1583
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Semenjak itu saya banyak aktif di PGRI dan berbagai organisasi profesi guru lainnya. Omjay dipertemukan dengan kawan-kawan organisasi profesi guru lainnya dan bergabung di tim 13 yang merumuskan kebijakan tentang organisasi profesi guru. Sudah saatnya kita saling bersanding dan bukan bertanding. Kolaborasi itu indah.


Alangkah indahnya bila semua organisasi guru bersatu dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa. Kita tumbuh dan mekar bersama seperti bunga berwarna-warni. Sangat indah dipandang mata. Bunga tidak pernah bersuara tapi kita mampu merasakan keindahannya. Keharuman bunga disukai semua orang di dunia.

Dokpri               
            googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-712092287234656005-411');});
Dokpri googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-712092287234656005-411');});

Buka puasa organisasi profesi guru di Kemdikbudristek membuat kami saling mengenal dan menghormati sesama organisasi profesi guru lainnya. Seorang guru diperbolehkan untuk mengikuti organisasi profesi guru lebih dari satu. Pilihlah organisasi guru yang mampu mengajak anggotanya semakin profesional dan sejahtera.

Catatan malam Ramadhan Omjay di hari puasa keduapuluh tiga ini adalah tumbuhlah bersama dengan aneka warna dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa. Organisasi profesi guru boleh beda tapi tujuan kita tetap sama. Seperti halnya kita mengajar di sekolah yang berbeda. Namun tujuan kita sama yaitu mencerdaskan murid-murid kita menjadi manusia Indonesia seutuhnya dan mempersiapkan pemimpin masa depan.

Pulang dari bukber omjay sempatkan sholat isya dan tarawih di masjid Baitut Tholibin. Sayang sekali jamaahnya tidak banyak di masjid ini. Mungkin sudah banyak yang pulang kampung atau mudik. Atau sudah banyak yang kembali ke rumah setelah bekerja di kantor ini.

Dokpri
Dokpri

Semalam Jakarta diguyur hujan deras. Saya pun pulang naik bus dengan guyuran hujan yang Lebat. Untunglah saya sudah berada di dalam bus saat hujan turun lagi.

dokpri
dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun