Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Inilah Materi Informatika Terbaru

24 Mei 2019   16:22 Diperbarui: 24 Juli 2019   11:54 1196
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
harga buku informatika


Inilah usulan materi Terbaru TIK yang dirancang oleh Pak Onno W Purbo:

1. Pilihan Nama Mata Pelajaran
-- Prakarya Konsentrasi TeknoIogi Informasi (sesuai dengan nama prodi di Perguruan Tinggi)
-- Prakarya Konsentrasi Ilmu Komputer (sesuai dengan nama prodi di Perguruan Tinggi)
-- Prakarya konsentrasi TIK
-- Prakarya konsentrasi Computer Science
-- Prakarya fokus TIK
-- Prakarya fokus Computer Science

2. Sarana & prasarana yang perlu disiapkan
-- lab komputer
-- jaringan lokal, server lokal
-- e-learning menggunakan server moodle lokal di sekolah
-- fasilitas untuk sharing soal, bank soal & bahan antar sekolah


Solusi untuk sekolah daerah
+ kerjasama lintas sektoral -- CSR PLN, Telkom, Operator, KOMINFO, TNI dll.
+ lab komputer menggunakan raspberrypi / orangepi (contoh Dewis Akbar)
+ server moodle, dapat menggunakan moodlebox + raspberrypi (contoh Dewis Akbar)
+ listrik tenaga surya + power bank (raspberrypi bisa menggunakan power bank)
+ perkiraan investasi Rp. 300-500.000,- / raspberrypi.

Optional / Advanced
-- mengoperasikan server untuk perpustakaan digital, sharing materi antar guru & sekolah.
-- mengoperasikan server video streaming lokal, sharing materi antar guru & sekolah
-- mengoperasikan server SIM sekolah, contoh SISFOKOL

3. Penyiapan kompetensi guru TIK
-- Standarisasi komptensi guru TIK
+ sarjana komputer, perlu pelatihan untuk menjadi guru
+ bisa mengikuti program pembelajaran berkelanjutan (SIMPKB)
+ bisa lulus ujian kompetensi guru TIK
+ sarjana non-komputer penyetaraan melalui P4TK
-- mekanisme training / pemberdayaan guru TIK
-- pembuatan e-learning utk pemberdayaan guru

4. Pilihan Substansi Mata Pelajaran untuk SMP
Tujuan Utama
-- Membuat anak tertarik pada dunia komputer
-- Mengasah kemampuan sharing di dunia maya
-- Menguasai skill agar aman di dunia maya

Materi
-- Sejarah tokoh-tokoh IT dunia dan Indonesia
-- Sejarah komputer, sejarah Internet dunia & Indonesi
-- computational thinking
-- berinternet yang aman / cyber safety
-- skill office, komputer, grafik
-- menulis / bercerita di blog / media sosial

Optional / Advanced Topik
-- Dasar Basis Data
+ struktur database, DBMS, DDL, DML
+ Prakteknya menggunakan MySQL CLI
Alasan : sampai sekarang banyak pelajar / mahasiswa sampai pekerja yang salah memahami database
padahal ilmu database merupakan ilmu terapan paling awal di dunia komputasi
-- Pemrogramman HTML I- CSS I

5. Pilihan Substansi Mata Pelajaran untuk SMA
Tujuan Utama
-- Memberikan dasar pola berfikir komputer
-- Memberikan skill dasar komputasi
-- menulis / bercerita di blog / media sosial

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun