Mohon tunggu...
Widya Septiani
Widya Septiani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya mempunyai hobi yaitu olahraga lebih tepatnya olahraga bola voli

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Upaya Meningkatkan Kesadaran PHBS di Sekolah Dasar: Suatu Tinjauan dari Perspektif Kesehatan Masyarakat

14 Juni 2024   02:10 Diperbarui: 14 Juni 2024   02:16 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 dokumentasi pribadi

Dalam sebuah tinjauan yang dilakukan, upaya meningkatkan kesadaran tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di kalangan siswa sekolah dasar. Program ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan sekolah yang lebih bersih dan sehat untuk mengurangi risiko penyakit yang dapat dicegah melalui edukasi dan implementasi PHBS di dalam kelas dan lapangan sekolah. Prilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) merupakan upaya masyarakat untuk menerapkan serta mempraktikkan pola hidup bersih dan sehat dalam rangka menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat menurut Kemensos.

Dalam sosialisasi PHBS menggunakan media ppt dan video animasi menjadi bagian penting upaya tersebut. Media - media tersebut digunakan untuk menyebarkan informasi tentang PHBS secara luas.

Praktek PHBS yang dilakukan di sekolah dasar harus dikemas dengan menyenangkan karena dengan begitu anak-anak akan lebih mudah memahaminya, contohnya dengan menggunakan video animasi dan bernyanyi dengan mempraktikkan cara mencuci tangan yang benar dan bersih.

Anak- anak sangat antusias mengikuti praktek PHBS ini.Dengan begitu diharapkan anak-anak dapat melakukan praktek PHBS tidak hanya di lingkungan sekolah saja melainkan di lingkungan rumah juga agar terhindar dari penyakit terutama Stunting. Karna dengan kita menjadi kebersihan akan menjauhkan dari risiko Stunting.

Program ini harapannya menjadi salah satu kontributor terhadap peningkatan hidup bersih dan sehat dan penurunan angka stunting .serta seluruh siswa-siswi menjadi peduli terhadap keberhasilan lingkungan sekolah dan sekitarnya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun