Mohon tunggu...
Widianingsih
Widianingsih Mohon Tunggu... Freelancer - it's me

believe yourself:)

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pentingnya Pendidikan bagi Generasi Muda

15 Juli 2022   07:43 Diperbarui: 15 Juli 2022   07:48 545
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sering kali kita temukan anak-anak muda di zaman sekarang ini sudah tidak mementingkan pendidikannya, banyak sekali yang meremehkan pendidikannya mereka lebih senang bermain, berkumpul sana sini hingga terjadi perkelahian antar kelompok. Kenapa itu semua terjadi? Karena kurangnya kesadaran dan minim nya pendidikan yang mereka dapatkan. Oleh karena itu saya akan menjelaskan betapa pentingnya pendidikan bagi generasi muda.

Sebelum itu apakah kalian sudah tau apa sih arti dari pendidikan?

Dikutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pendidikan merupakan proses pengubahan sikap dan tata laku seseorang atau kelompok orang dalam usaha mendewasakan manusia melalui upaya pengajaran dan pelatihan.

Pendidikan formal merupakan jalur pendidikan yang terstruktur dan jenjang pendidikan termasuk tingkatan SD, SMP, dan SMA.

Pendidikan non-formal adalah pendidikan di luar sekolah, yaitu pendidikan yang diperoleh seseorang secara teratur, terarah. Berhubung karena Pendidikan non-formal lebih mudah disesuaikan dengan keadaan seseorang dan lingkungan maka pendidikan non-formal lebih terhadap kehidupan masyarakat.

Dari pengertian tersebut, dapat kita simpulkan bahwa pendidikan merupakan suatu hal yang penting untuk kehidupan kita. Maka dari itu pendidikan harus kita tanamkan sejak dini agar kedepannya kita dapat hidup dengan baik dan dapat bersaing dengan dunia luar.

Manfaat dan pentingnya Pendidikan

 

1. Menjadi fondasi di masa depan

Jika sejak dini kita sudah mendapatkan pendidikan yang baik maka pendidikan itu akan menjadi seperti fondasi di hidup kita di masa depan nanti. Maka dengan adanya fondasi tersebut sudah pasti kita akan mudah menjalani hidup kita kedepannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun