Orang tua adalah contoh utama dalam membentuk sikap anak terhadap kesehatan, termasuk dalam hal pengobatan.
Lewat langkah-langkah sederhana yang bisa diterapkan sehari-hari, orang tua bisa membuat edukasi tentang obat menjadi pengalaman yang menyenangkan sekaligus edukatif bagi anak. Dengan peran aktif orang tua dalam edukasi ini, diharapkan terbentuk generasi yang lebih sehat, lebih paham pentingnya aturan dalam penggunaan obat, dan lebih bertanggung jawab dalam menjaga kesehatannya sendiri
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H