Mohon tunggu...
Achmad Suwefi
Achmad Suwefi Mohon Tunggu... Administrasi - pekerja swasta penggemar Liverpool, Timnas dan Argentina

You will never walk alone

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

Jelang Final Liga Champions: Menang, Atletico Madrid Bergabung dengan Para Juara Tanpa Kalah

24 Mei 2014   00:28 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:11 774
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
1400848047412341840

[caption id="attachment_325268" align="aligncenter" width="492" caption=""][/caption]

(Daftar klub peraih juara Liga Champions tanpa terkalahkan)


Klub mana di Eropa yang tidak ingin menjadi Juara Liga Champions? Sejak bernama Piala Champions hingga kini menjadi Liga Champions telah banyak klub yang merasakan manisnya mengangkat trofi Kuping Besar tersebut. Hingga Real Madrid yang sudah merasakan sembilan gelar (terbanyak dalam perjalan kompetisi tertinggi di benua biru), pun ingin kembali mendekap gelar yang terakhir direbut pada sehingga raihan gelar mereka menjadi sepuluh atau La Decima.


Pun sama dengan calon lawan mereka, Atletico Madrid. Sateru abadi mereka di Liga Spanyol sehingga memunculkan Derby Madrid yang terkenal di Negeri Matador selain persaingan Real Madri dan Barcelona. Pun ingin merasakan indahnya mengangkat trofi Liga Champions sekaligus menjadi trofi pertama dan melengkapi raihan juara La Liga yang telah mereka raih musim ini.


Selain itu, apabila Atletico Madrid menjadi pemenang dalam Derby satu kota pertama di final Liga Champions, akan menjadikan mereka bergabung dengan beberapa klub Eropa lainnya yang menjadi juara Liga Champions / Piala Champions tanpa terkalahkan sejak babak fase grup. Sesuatu yang tidak bisa dilakukan oleh peraih sembilan gelar Liga Champions dan juga lawan mereka difinal, Real Madrid.


Dalam tabel diatas, tercatat ada tiga klub di Eropa yang mampu melakukan dua kali juara tanpa terkalahkan yaitu Liverpool (1980/81 dan 1983/84), AC Milan (1988/89 dan 1993/94), Ajax Armsterdam (1971/72 dan 1994/95) dan Manchester United (1998/99 dan 2007/07). Sedang klub lainnya meraih sebanyak sekali seperti Barcelona, Ajax Armsterdam, Olympique Marseille, Red Star Belgrade, Inter Milan dan Nottingham Forest.


Dan berikut perjalan Atletico Madrid di Liga Champions musim ini :


Fase grup                         : vs Zenit St Petersnurg          (3-1)


Fase grup                         : vs FC Porto (2-1)


Fase grup                         : vs Austria Wiena (3-0)


Fase grup                         : vs Austria Wiena (4-0)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun