Mohon tunggu...
Achmad Suwefi
Achmad Suwefi Mohon Tunggu... Administrasi - pekerja swasta penggemar Liverpool, Timnas dan Argentina

You will never walk alone

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

Gol Pinalti Gerrard di Injury Time Bawa Liverpool Menang

17 September 2014   12:38 Diperbarui: 18 Juni 2015   00:27 84
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
1410909679744429307

[caption id="attachment_343071" align="aligncenter" width="962" caption=""][/caption]
(Gol pinalti Gerrard kontra Ludogorets / sumber : dailymail)

Matchday 1 fase grup Liga Champions resmi bergulir Rabu dini hari tadi dari grup A sampai grup D diantaranya laga Dortmund vs Arsenal, Madrid vs Basel, hingga laga 'come back' Liverpool di Liga Champions kontra Ludogorets di Anfield setelah lima musim tidak tampil.


http://m.kompasiana.com/post/read/679328/2/liverpool-catatan-minor-pekan-ke-4-dan-trend-positif-matchday-1-liga-champions.html


Liverpool menurunkan trio Coutinho - Sterling dan Balotelli untuk membongkar pertahanan juara Bulgaria yang dikawal Kiper Milan Borja, tetapi tetap gagal untuk mencetak gol hingga 10 menit jelang pertandingan berakhir. Dimenit ke-81 Liverpool berhasil memecah kebuntuan setelah Balotelli mencetak gol untuk membawa Liverpool unggul 1-0 sekaligus menjadi gol perdananya untuk Liverpool.


Saat unggul justru pertahanan Liverpool lengah sehingga berhasil dimanfaatkan pemain pengganti asal Spanyol, Dani Abalo untuk membawa timnya menyamakan skor menjadi 1-1. Gol yang tentunya membuat Liverpludian terdiam, Liverpool mencoba untuk mengejar gol kemenangan.


Hasilnya akselerasi Fabio Borrini jelang laga berakhir membuahkan pinalti untuk Liverpool. Steven Gerrard yang maju sebagai algojo mampu memaksimalkan peluang tersebut menjadi gol , Liverpool pun unggul 2-1 yang bertahan hingga wasit Matej Jug meniup pluitnya.


Susunan pemain laga Liverpool kontra Ludogorets :

Liverpool: Mignolet, Manquillo, Lovren, Sakho , Moreno , Henderson, Gerrard ,

Lallana (Borini 67'), Sterling, Coutinho (Lucas 67'), Balotelli.

Ludogorets: Borjan, Caicara, Moti, A Aleksandrov , Minev, Dyakov, Abel, M Aleksandrov, Marcelinho, Misidjan, Bezjak.


Hasil lengkap Matchday 1 Liga Champions Grup A-D :

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun