Mohon tunggu...
Wawan Supriadi
Wawan Supriadi Mohon Tunggu... lainnya -

LAHIR DI SUMEDANG TANGGAL 20 NOVEMBER 1966 -. PERNAH JADI GURU DI SMP DAN SMK SEJAK TAHUN 1988 SAMPAI TAHUN 2013. PROGRAMMER DI RSU KABUPATEN SUMEDANG - SENANG MEMPELAJARI SOFTWARE 3D ANIMATION E-Mail wulansoft.computindo@gmail.com Website :http://rsudsumedang.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Mengenal Aksara Palawa

11 Mei 2010   07:44 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:16 3190
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

[caption id="attachment_138500" align="aligncenter" width="500" caption="http://www.omniglot.com/writing/pallava.htm"][/caption]

Berkat bantuan seorang sahabatdari MADYA, Cahyo Ramadhani, yang memberikan link pada website hurup Palawa, akhirnya aksara Nusantara ke 11 berhasil dikumpulkan.

Sebenarnya aksara Palawa (Palava) ini bukanlah aksara Nusantara, Aksara Palawa ini merupakan sumber dari aksara-aksara yang ada di dunia ini seperti Telugu, Kannada, Tamil, Malayalam, Sinhala, Burma, Khmer, Lanna, Thai, Laos, Kamboja, Jawa, Bali, Bugis dan Sunda. Dan tidak bisa disangkal, banyak prasasti-prasasti peninggalan sejarah yang di tulis dengan menggunakan aksara Palawa, oleh karena itu tidaklah terlalu berlebihan bila Aksara Palawa ini dikategorikan pada aksara Nusantara

Proses pembuatan Aksara Palawa ini mempunyai tingkat kesulitan yang lebih besar dibandingkan dengan aksara nusantara yang lainnya diantaranya adalah banyaknya hurup yang bunyinya sama hanya berbeda tanda diakritiknya saja sehingga menyulitkan dalam maping dengan keyboard, sehingga tidak bisa dihindari suatu aksara dipetakan dengan keyboard walaupun bunyinya tidak ada kemiripan sama sekali yang penting pada map[ing ini dihindari penggunaan hurup alternatif (alt + 3 digit nomor key pad) penggunaan aksara Palawa ini akan sempurna bila kita mengerti bahasanya (sanksekerta) tanpa itu kemungkinan terjadi kesalahan cukup besar. Tapi sesuai dengan tujuan awal yaitu ingin mendokumentasikan aksara Nusantara sehingga faktor bahasa dapat dikesampingkan. Minimal dengan mengetahui aksara palawa, kita bisa membaca naskah atau prasasti yang menggunakan aksara Palawa.

Maping Aksara Palawa sebagai Berikut

Konsonan

Vokal

Diakritik/Pengubah Bunyi

Aksara Khusus

Contoh

Cara Penulisan

Palawa.ttf  bisa di download DISINI

Catatan : matikan  fasilitas Auto corect, bila menggunakan font ini

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun