Bagaimana kita menyikapi modus penipuan yang makin canggih ini?
1) Pakai fitur "Blok" di WhatsApp
Kalau mau mem-Block sebuah nomor, blokirlah melalui fitur Block di aplikasi WA kita. Demikian saran @kozirama agar kita tidak menjadi korban penipuan. Pada menu utama WA, pilih tiga titik di pojok kanan atas, pilih "Blokir".
 2) Langsung hapus pesan
Sebelum menulis artikel ini, aku juga pernah mendapat pesan bodong, dan langsung aku tekan "Block". Syukurnya tidak berisi link yang berbahaya.
Jika ada pesan aneh--entah via WA, DM Instagram atau lainnya, apalagi dari nomor luar negeri yang tidak kita tahu sama sekali---langsung saja hapus pesannya. Ini harusnya efektif untuk memproteksi diri dari aksi penipuan.
Semoga kita semua dimudahkan dengan kecanggihan teknologi, dan lebih waspada supaya tidak menjadi korban penipuan. --KRAISWANÂ
Referensi:Â 1
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H