Mohon tunggu...
Travel Story

Perjalanan Manis di Kota Impian (Apabila ‘Orang Kampung’ Masuk Kota)

2 Oktober 2015   22:13 Diperbarui: 2 Oktober 2015   22:55 35
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wisata. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

6. Begitu kaya, Taman Mini kebanggaan bangsa Indonesia

Kami melanjutkan perjalanan ke taman mini Indonesia indah, sebuah tempat yang begitu kaya dengan ilmu. Di tempat ini kami temui beragam benda yang sarat akan iptek. Begitu banyak yang terkuak, apa yang tidak diketahui atau hanya sekedar meraba-raba selama ini, sekarang semuanya menjadi begitu jelas, betapa dahsyatnya ciptaan Allah melalui teknologi yang dititipkan ke otak manusia sehingga mampu melahirkan benda-benda hebat yang mampu memberikan sumbangsih terbesar bagi masyarakat dunia.

Kemudian kami lanjutkan ke Taman Al-Qur’an yang masih berada di kawasan taman mini, subhanallah…begitu indah kaligrafi yang terukir oleh tangan-tangan dingin, tulisan ayat-ayat Al-Qur’an yang membuat kami terpukau, dan Al-Qur’an terbesar yang selama ini membuat kami begitu penasaran, akhirnya kami temukan juga di tempat itu.

Hari berikutnya kami harus pulang ke Siak. Saya tidak mampu melukiskan dengan kata-kata betapa perjalanan ini memberikan arti tersendiri bagi saya. Bagi kami para guru memberikan manfaat yang begitu besar, menguak tabir pengetahuan dan teknologi yang selama ini tersimpan sangat rapi di tempat yang hanya bisa dijangkau dengan biaya yang tidak sedikit, tentu saja meningkatkan wawasan kami, saya sangat berharap apabila guru-guru, tidak hanya di siak, tapi juga di daerah kecil/terpencil lainnya juga bisa merasakan hal yang sama dengan yang kami alami sehingga semua anak-anak Indonesia betul-betul ditangani oleh guru-guru yang memiliki kecakapan pengetahuan dan teknologi. Semoga Allah senantiasa meridhai semua langkah kita untuk memajukan bangsa. Amin.

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun