Anda sedang berencana untuk mengajak teman, kerabat, ataupun keluarga untuk berkumpul di tempat tinggalmu. Seluruh isi rumah sudah tertata rapi, lengkap dengan hiburan yang direncanakan. Namun, mengapa masih terasa ada yang kurang ya?
Mungkin jawabannya adalah makanan ringan atau cemilan yang belum kamu siapkan.
Baik sekedar berbincang dan bercengkrama maupun melakukan aktivitas yang seru, tentu tidak dapat dipungkiri bahwa kita semua mempunyai harapan atau keinginan untuk membuat tamu yang kita jamu senang dan merasa puas setelah mengunjungi tempat tinggal kita.
Tahukah kalian? Ternyata ada solusi yang ternyata sangat praktis untuk membantu kalian menghibur para tamu kalian lho, yaitu dengan semudah menyiapkan hidangan ringan yang bisa disantap dan dinikmati bersama!
Berkumpul bersama teman & keluarga ternyata juga sangat penting! Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga (disdikpora.bulelengkab.go.id) memaparkan banyak manfaat dan hal positif yang didapatkan saat berkumpul dengan keluarga, seperti tercipta kebersamaan, kesehatan mental lebih baik, menambah perbendaharaan kata, terhindar stress, dan masih banyak lagi (Admin Disdikpora, 2016). Namun tidak lengkap bila momen kebersamaan tersebut tidak dinikmati dengan seru bukan?
Supaya momen berkumpul dijamin lebih seru, yuk kita kupas tuntas ide-ide dan rekomendasi Makanan Ringan dan Cemilan Rumah yang tidak pernah mengecewakan!
1. Biskuit, Kue Kering, dan Teh atau Kopi
Perpaduan andalan untuk siapapun pastinya.
2. Martabak