Eunoia tertuang dalam coretran pena
Berisi sajak rindu untuk  sang Arka
Kenangan seakan menjadi dharma
Daksa mulai lemah tak berdaya
Busur panah melesat menembus atma
Karuna hancur tak bersisa
Sang Arka pergi dari dekapan sang pujangga
Pergi tanpa ada cita dan asa
Kisah kasih jadi using dan asing
Asa kian tenggelam tertimbun suara bising
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!