Mohon tunggu...
Wahyudi Nugroho
Wahyudi Nugroho Mohon Tunggu... Freelancer - Mantan MC Jawa. Cita-cita ingin jadi penulis

Saya suka menulis, dengarkan gending Jawa, sambil ngopi.

Selanjutnya

Tutup

Cerbung

Bab 54. Rahasia Ratusan Rakit

5 Oktober 2024   22:22 Diperbarui: 16 Oktober 2024   21:18 148
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ketika beliau melihat Senopati Manggalaa kelihatan tergopoh-gopoh mendatanginya, Senopati  Narotama memerintahkan para abdinya untuk meninggalkan tempat itu. Beliau lantas memandang senopati Manggala untuk segera melapor.

"Apakah ada berita penting paman Manggala ?"

"Benar tuan. Telik sandi melihat ada pembukaan hutan di wilayah selatan dan barat. Konon mereka para pendatang dari jauh lewat sungai  Brantas. Mereka mengendarai ratusan rakit dan bersandar  di dusun Tembelang.."

"Apakah mereka membawa perlengkapan prajurit ?"

"Tidak tuan. Mereka mengenakan pakaian ala petani biasa.  Namun yang mencurigakan  fisik  mereka memiliki postur yang hampir seragam, seolah mereka  sama-sama pernah mengikuti latihan kanuragan yang  disiplin."

"Sejak kapan  mereka membuka hutan ?"

"Hampir setengah bulan yang lalu tuan. Apakah yang harus kami kerjakan tuan ?"

"Amati saja dulu gerak-gerik mereka. Jika ada tanda-tanda yang mencurigzkan laporkan kepada saya."

"Sendika  tuan."

 

.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerbung Selengkapnya
Lihat Cerbung Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun