Mohon tunggu...
Ahmad Yusril Wafi
Ahmad Yusril Wafi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Menulislah! Maka Kau Akan Abadi

Mahasiswa Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kelompok KKN Kendal Unusia Turut Hadir dalam Acara Lailatul Ijtima' dan Rapat Anggota Ranting NU Kutoharjo

15 Maret 2022   12:47 Diperbarui: 15 Maret 2022   12:54 202
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dokumentasi pribadi

Mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia yang tergabung dalam kelompok KKN-KENDAL turut serta dalam acara Lailatul Ijtima' dan Rapat Anggota yang diselenggarakan oleh Pengurus Ranting NU Desa Kutoharjo pada Sabtu 26 Februari 2022 di Musholla Al-Awwabien Dusun Kemantenan, Desa Kutoharjo, Kecamatan Kaliwungu, Kabupaten Kendal.

Adapun rangkaian pelaksanaan lailatul ijtima ini meliputi pembacaan Manaqib, Tahlil, dan diakhiri dengan Rapat Anggota. Acara ini dihadiri oleh Pengurus Ranting NU Kutoharjo, IPNU-IPPNU, GP Ansor, Pengurus MWC NU Kaliwungu, Mahasiswa KKN Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia, dan masyarakat desa setempat.

Ustadz Fadholin, Ketua Tanfidziah Ranting NU Desa Kutoharjo mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak tamu undangan dan khususnya mahasiswa yang turut hadir pada acara tersebut.

"Saya ucapkan terimakasih kepada seluruh tamu undangan yang hadir dalam acara ini, khususnya para adik-adik mahasiswa dari UNUSIA Jakarta yang sedang melakukan KKN di Desa Kutoharjo", ujar Fadholin dalam sambutannya.

Penulis: Aji Muhammad Iskandar
Editor: Ahmad Yusril Wafi

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun