Mohon tunggu...
Visit Jepara
Visit Jepara Mohon Tunggu... Wiraswasta -

Portal media publikasi, promosi, informasi, pariwisata, budaya dan sejarah. Kontak: visitjepara@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Gerak Juang Kartini Bukan Sekedar Inspirasi

22 April 2014   19:42 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:20 32
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyampaikan Selamat Hari Kartini kepada seluruh kaum perempuan di Indonesia. Hari Kartini sendiri dipergingati setiap 21 April 2014. Dalam akun twitternya @sbyudhoyono, Senin (21/4/2014), Presiden SBY mengatakan gerak juang Kartini bukan sekedar inspirasi. Tapi, gerak juang Kartini telah menjadi kekuatan sejati bagi kemajuan bangsa Indonesia.

"Gerak juang Kartini bukan sekedar inspirasi, tapi telah menjadi kekuatan sejati bagi kemajuan bangsa," tulis SBY, beberapa jam lalu.

Seperti diketahui, Raden Adjeng Kartini lahir di Jepara, Jawa Tengah, 21 April 1879. Ia seorang tokoh suku Jawa dan Pahlawan Nasional Indonesia. Kartini dikenal sebagai pelopor kebangkitan perempuan pribumi.

Raden Adjeng Kartini adalah seseorang dari kalangan priyayi atau kelas bangsawan Jawa, putri Raden Mas Adipati Ario Sosroningrat, bupati Jepara. Ibunya bernama M.A. Ngasirah, putri dari Nyai Haji Siti Aminah dan Kyai Haji Madirono, seorang guru agama di Telukawur, Jepara.

R.A Kartini atau sebenarnya lebih tepat disebut Raden Ayu Kartini meninggal di Rembang, Jawa Tengah, 17 September 1904 pada umur 25 tahun.

Sumber: http://visitjepara.info/2014/04/gerak-juang-kartini-bukan-sekedar.html

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun