Mohon tunggu...
Viola Eva Reditiya
Viola Eva Reditiya Mohon Tunggu... Penulis - Ruang Sendiri

Banyak orang gagal dalam hidup karena tidak menyadari seberapa dekat mereka dengan kesuksesan ketika mereka menyerah (Thomas Edison).

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Memecahkan Fakta, Perempuan Suka Berlama-lama Depan Almari

7 Februari 2021   10:00 Diperbarui: 7 Februari 2021   10:31 238
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pakaian tetaplah pakaian, manusia tetaplah manusia, manusia bukan budak dari pakaian! - Matoi Ryuko 

Lagi-lagi perempuan.

Bagi banyak orang, perempuan adalah bagian yang tidak pernah habis untuk dibahas. Bagaimana tidak, ada banyak hal yang harus dipahami ketika menjadi seorang perempuan.

Salah satunya adalah perempuan suka berlama-lama di depan Almari ?

Lucu sih, tapi tanpa disadari ini kebiasaan yang mungkin tidak banyak laki-laki tau kalau sebenarnya perempuan melakukan ini.

Tapi faktanya, kenapa perempuan suka berlama-lama di depan Almari yaitu :

  • Memilih model pakaian, pasti menjadi perempuan selalu terbingungkan dengan pilihan ini. Apalagi yang akhir-akhir ini banyak style OOTD yang bagus-bagus.
  • Karena suasana hati, menurut fakta bahwa ada 15% perempuan jika memakai baju yang kurang pantas akan merusak suasana hati mereka.
  • Respon pasangan, bagi yang punya ya. Perempuan akan memikirkan hal ini, apakah pasanganku nant suka ya aku memakai gaya baju seperti ini. Begitulah kebanyakan hal yang selalu menghantui pikirannya
  • Almari yang tak tertata, salah satu penyebab seorang perempuan lama di depan almari karen kondisi lemari mereka tidak tertata rapi.

Dan anehnya para perempuan selalu mengalami kegalauan karena merasa tidak memiliki baju untuk dipakai. Tapi faktanya, ia tetap melihat almari yang penuh akan itu semua.

Bagaimana apa kalian juga merasakan demikian ?

Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun