Hatiku menggebu
Ketika melihat langit biru
Bukan hanya aku!
Burung pun sama senangnya denganku
Sambil menunjukan tarian indahnya dilangit biru
Ada juga yang menunjukan nyanyian merdu
Kini aku,
kembali membuka lembaran baru
Dan menebarkan semangat baru
Semangat untuk maju
Semangat untuk menjalani hidup yang penuh lika liku
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!