Mohon tunggu...
vhalespi
vhalespi Mohon Tunggu... Wiraswasta - penulis dan wiraswasta

penulis, hobi membaca, menulis dan sejumlah hobi di banyak minat dan bidang lainnya

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Lucille Ball, Komedian dan Produser Serial TV Star Trek

1 Juni 2023   02:02 Diperbarui: 1 Juni 2023   02:05 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Foto: https://commons.wikimedia.org/wiki/File:LDBALL1950s.jpg

Lucille Ball

        Lucille Dsire Ball (6 Agustus 1911 -- 26 April 1989) adalah salah satu aktris legendaris yang membintangi acara komedi terkenal berjudul I Love Lucy (1951 -- 1957), The Lucy Show (1962 -- 1968), Here's Lucy (1968 -- 1974), Life with Lucy (1986) dan The Lucy-Desi Comedy Hour (1957 -- 1960) bersama suaminya Desi Arnaz.

        Ball memulai karirnya sebagai model lalu panggung Broadway dengan nama Diane Belmont dan Dianne Belmont, sejumlah peran kecil di film tahun 1930-an dan pengisi acara radio selama tahun 1940-an dan bertemu dengan suaminya, Desi Arnaz yang dinikahi Desember 1940.

        Keduanya mendirikan studio televisi bernama Desilu, gabungan kedua nama mereka dan menghasilkan serial televisi seperti I Love Lucy, Star Trek, Mission: Impossible, The Lucy Show, The Untouchables dan lain-lain. Setelah bercerai tahun 1962, Ball menjalankan perusahaan ini sendirian. Dia memenangkan 4 penghargaan Primetime Emmy Awards, mendapat dua bintang di Hollywood Walk of Fame, Lifetime Achievment Award tahun 1986.

Sumber: https://en.wikipedia.org/wiki/Lucille_Ball

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun