Mohon tunggu...
Yolanda Valencia
Yolanda Valencia Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

sedang kkn dan membuat artikel

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pembukaan KKN Ubhara Disambut Hangat Perangkat Desa di Desa Wilayut Sidoarjo

18 November 2022   17:12 Diperbarui: 18 November 2022   17:20 262
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bertempat di Desa Wilayut, kec. Sukodono Sidoarjo, telah dilaksanakan pembukaan Kuliah Kerja Nyata Tematik kelompok 027 Universitas Bhayangkara TA 2022/2023 disambut hangat oleh perangkat desa setempat. Sebelum memulai kegiatan KKN, terlebih dulu tim KKN, Dosen Pebimbing Lapangan (DPL) beserta sejumlah perangkat desa melaksanakan pembukaan kegiatan KKN di balai desa Wilayut, Minggu (23/10).

Kegiatan pembukaan KKN ini dimulai pukul 10.00 pagi hingga 12.00 siang. Adapun perangkat desa yang turut hadir sebagai undangan, antara lain, wakil kepala desa dan ketua RT/RW setempat. Tujuan hadirnya perangkat desa dalam acara pembukaan ini guna memberi masukan dan gambaran terkait Desa Wilayut, Sukodono sebelum mahasiswa KKN menjalankan program kegiatan yang sudah direncanakan untuk direalisasikan kepada masyarakat desa.

Pada kegiatan KKN ini memiliki judul Optimalisasi Potensi Ekonomi Masyarakat dan Teknologi Informasi Dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan dan Stabilitas Keamananan.

Berdasarkan data yang diterima , kelompok ini , diketuai oleh saudari Febri Surya A.H.S. dengan didampingi Dosen Pendamping Lapangan (DPL) bapak Ali Muhdor SE.,MSA 

Dokpri
Dokpri

Selain itu, ada juga acara penyuluhan Kamtibmas yang dihadiri oleh Direktur KKN UBHARA ibu Hj. Juli Nurani, S.H, M.H., CIQaR.

Tim KKN berharap sambutan hangat ini menjadi awal yang baik untuk kegiatan KKN mereka. sekaligus dapat memberikan kontribusi terhadap masyrakat sekitar di Desa Wilayut Sidoarjo. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun