Bidang manajemen menjadi incaran di semua perusahaan. Ilmu manajerial senantiasa ada diberbagai aspek perusahaan, baik itu perusahaan dalam ataupun luar negeri. Tak terkecuali bagi kamu yang punya cita-cita menjadi entrepreneur atau pengusaha, ilmu manajerial itu penting untuk dikuasai.
Semua aspek kehidupan tak terlepas dari manajerial. Karena ilmu manajerial ini menjadi satu hal yang sangat penting. Memilih prodi Manajemen kamu akan mempelajari tentang dasar-dasar bisnis yang kokoh dan juga kamu dapat mempelajari tentang tanggungjawab dalam mengelola sebuah perusahaan.
Berikut 15 alasan kamu harus memilih prodi Manajemen, sebagai bekal pengetahuan untuk menggapai masa depan yang cerah:
1. Kamu bisa jadi pribadi yang bertanggungjawab
Di prodi manajemen kamu akan belajar bagaimana cara memikul tanggungjawab dalam mengelola sebuah perusahaan ataupun organisasi. Di sini kamu akan banyak berlatih tentang tanggungjawab dalam proses pengelolaan proyek dan keuangan sampai dengan mengatur SDM.
2. Punya karir yang sangat cemerlang
Lulusan manajemen punya peluang karir yang cemerlang. Artinya karir kamu sangat menjanjikan dengan gaji yang fantastis.
3. Pandai berorganisasi
Mahasiswa prodi manajemen juga akan dilatih dalam hal berorganisasi. Karena keahlian berorganisasi sangat penting dalam menunjang karir di kerja.
4. Cocok menjadi entrepreneur